Power Supply
Karena ada permintaan artikel tentang hardware , disini saya akan mengulas tentang power supply.
Power supply adalah penyedia tegangan listrik yang dibutuhkan oleh semua peralatan yang ada didalam komputer…diantaranya: matherboard , harddisk , cd rom dsb.
Seperti keterangan gambar diatas , kabel yang keluar dari power supply diberikan warna yang berbeda . Jadi untuk mengetahui berapa besar voltase dari masing-masing kabel , kita cukup mengenali warnanya…
Diantaranya:
Merah ( red ) : menunjukkan Voltase + 5 V
Putih ( white ) : Untuk menunjukkan Voltase – 5 V
Hitam ( black ): Ground ( 0 v )
Kuning ( yellow ) : untuk voltase + 12 V
Biru ( blue ) : Untuk – 12 V
Ungu ( purple ) : + 5 V ( stand by )
Oranye (orange ) : untuk + 3 , 3 V
Hijau ( green ) : DC ON
Coklat ( brown ) : sense ( pemberi tanda ke matherboard komputer ).
Mungkin sudah banyak yang mengetahui cara mengukur tegangan power supply , bisa dengan AVO meter dsb. Tapi power supply komputer tidak bisa langsung diukur sebelum dalam posisi on ( cirinya fan power supply berputar ).
Untuk membuat on power supply selain ditancapkan komputer , kita bisa gunakan cara :
* Tancapkan kabel AC ke Listrik jala-jala , Hubungkan kabel yang berwarna hijau dengan kabel yang berwarna hitam. Cara menghubungkan terserah , bisa dengan kabel kecil ataupun potongan timah solder. Bila sudah dihubungkan maka bila power supply dalam keadaan normal ( tidak rusak ) maka fan ( kipas angin ) power supply akan berputar dan power supply bisa digunakan untuk berbagai keperluan , misalnya untuk power supply tv external , dll…
Selamat mencoba !!!!!
hore… thnks bro…
Sama-sama.. 🙂
waw.. tk”s u/artikelnya Saya sebagai it suport hampir setiap harinya membersihkan atau maintenance PC sekaligus POWERnya.saya ingin tanya ;sebenarnya PS bagusan suply powernya berapa watt…?salam sukses
@refli liyu: untuk power supply yang bagus adalah , harus berfungsi sebagai stabilisator , dan regulator. artinya: biarpun masukan Arus listrik jala-jala ( AC 220v/110V ) naik turun , ataupun beban arus bertambah ( misalnya : ditambah CDROM ataupun HDD ), Voltage DC outputnya stabil ( 12V , -12v , 5V , -5V , 3,3V ), biasanya power supply Built up…bagus…
yang terhormat mas mpu,,,,aye punya masalah seputar komputer nih…kemarin saya baru ngistal program IDM dan Anti-Porn yang keduanya sama-sama menggunakan crack.,,,yang IDM pake patch dan Anti-Porn pake crack trus mulanya aman-aman aja tuh komputer…tapi setelah di shutdown dan esok hari nya di hidupkan lalu ketika dishutdown eh malah restart-2x aja….terakhir aye googling emang dapat tutorial untuk mengatasi tuh masalah yaitu dari My Computer >> Properties >> Advanced >> Startup and Recovery >> Setting >> trus pada bagian Automatically REstart aye uncheklist …begitu saya shutdown eh malah masuk blue screen dan nampilin pesan error….gimana tu mas….tolong kasih solusinya yah…….sebelumnya aye ucapin thank…
@Fatin : coba… pilih menu.. savemode ( F8 ) bila bisa masuk save mode… kalau memang karena gara-gara installer silakan diuninstall program yang baru saja di install.
Tapi pengalaman saya , kemungkinan installer anda terinfeksi Virus… , Coba gunakan Mini Windows Xp yang ada di Hiren boot CD , usahakan memori RAM 512 atau lebih. Dan gunakan NOD stand alone untuk scan semua file… setelah bersih dari Virus biasanya akan normal…
mas kalo registrynya ada kemungkinan nggak ya dimanipulasi virus….dan tools yang paling baik untuk scan registry apa ya mas…mudah-2an nggak bosan ya mas ngasih sarannya….
tq. sangat bermanfaat..
This page seems to get a great deal of visitors. How do you get traffic to it? It offers a nice unique twist on things. I guess having something real or substantial to talk about is the most important thing.
bult up gans..gw normal tuh