Virus Setrun | Virus Dokumen

Ada lagi Virus yang menyerang dokumen , Virus ini agak unik , karena belum pernah Virus Dokumen yang seperti ini.

Ciri-cirinya :

1. Virus ini akan membuat file VIRUS dengan ukuran 541kb di setiap nama file dokumen yang ditemuinya… , misalnya ada file pengantar.doc akan ada file pengantar.exe

2. Merubah nama  file aslinya menjadi terbalik , misalnya nama filenya pengantar.doc akan menjadi ratnangeppns.doc… 🙂 … 😀 mungkin yang membuat ini ingin semua orang belajar bahasa ngalam…  🙂

3. Seperti Virus lokal lainnya , men-disable regedit dsb…

Tapi jangan was-was sepertinya Virus ini hanya membalik nama file document seperti .doc ,  xls , pdf .Tapi kalau banyak file ?! lumayan repot juga untuk me-rename secara manual.

Cara mengatasinya :

1. Gunakan Smadav Mulai Versi 5.2 , karena smadav 5.2 sudah mendeteksi Virus ini sebagai Virus Setrun.

Hari ini tgl : 07 Agustus 2009 , ansav dan pcmedia belum mendeteksi Virus ini.. tapi saya akan mengirim samplenya ke ansav.com.. 🙂

2. Semoga anda yang terkena virus ini sabar untuk me-Rename kembali file anda yang telah terbalik sambil belajar bahasa ngalam…… 🙂

Dan Semoga pula ada yang bisa membantu memberi cara merename yang lebih cepat…… dengan aplikasi…

_______-  Virus Adalah Salah satu Guru Di dalam Ilmu Komputer -_______

Tentang Mpu-Elcom

Sholatku , ibadahku , hidupku , dan matiku , ku persembahkan untuk Allah tuhan Alam semesta...
Pos ini dipublikasikan di Virus dan tag , , . Tandai permalink.

5 Balasan ke Virus Setrun | Virus Dokumen

  1. Rahmat Kedai berkata:

    Assalam,
    Napak rajin ngirim sample ke vendor AP yah, Hehehe
    saya mah kalo nemu virus baru, diam az, sambil berharap vendornya bisa nyadar sendiri, Hehehe
    Alhamdulillah, sejak pakai vista, virus udah g’ masuk lagi 😀

    *Udah lama g’ silaturahim ke blog nie 😀

  2. Mpu-Elcom berkata:

    Wa’alaikum salam , ya lama nggak muncul… 🙂 sering sy ke blog sampeyan tapi lama nggak update…

  3. syamsul berkata:

    saya punya cara sendiri untuk merename kembali file yang sudah terinfeksi.. bagi yang masih kesulitan silahkan baca di sini:
    syamsul99.wordpress.com

  4. Mpu-Elcom berkata:

    @ syamsul > terimakasih info-nya…

  5. Stephnie Roeser berkata:

    Awesome post, hey I found this post while googling for lyrics. Thanks for sharing I’ll email my friends about this too.

Tinggalkan komentar